Pemkab PPU Tingkatkan Penerapan SPBE
Penajam – Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Penajam Paser Utara (PPU) terus berupaya meningkatkan penerapan Sistem Pemerintahan Berbasis Elektronik (SPBE) di wilayah PPU. Hal ini diungkapkan Kepala Bidang Aplikasi Informatika dan Persandian…
