Pemkab PPU Lakukan Pendampingan Pengembangan Kerja Sama Desa
Penajam – Pemerintah Kabupaten Penajam Paser Utara (PPU) melalui Dinas Pemberdayaan Masyarakat dan Desa (DPMD) menyelenggarakan rapat koordinasi fasilitasi dan identifikasi pengembangan kerja sama desa di aula lantai III Kantor…
